Rabu, 14 Januari 2015
MASIH KURANGNYA RUANG TERBUKA HIJAU DI INDONESIA ADALAH PENYEBAB BANJIR DI KOTA BESAR SANGAT TINGGI
Masih sedikitnya kota-kota besar di Indonesia yang menyediakan ruang terbuka hijau membuat kita miris apalagi ruang terbuka hijau sangat penting ada di perkotaan terutama kota-kota besar karena ruang terbuka hijau dapat sebagai sarana tempat wisata,penyimpan air tanah di kota & sebagai penyerap polusi udara apalagi masih tingginya tingkat polusi akibat kendaraan bermotor di kota -kota besar masih sangat tinggi sehingga membuat kadar oksigen di kota besar sangat rendah sehingga membuat kota-kota besar sangat panas apalagi kota-kota besar umumnya banyak sekali di bangun gedung-gedung yang tinggi sehingga pemantulan cahaya matahari cukup besar sehingga menyebabkan panas karena itu ruang terbuka hijau juga dapat di manfaatkan sebagai tempat berteduh dari panas matahari & juga dapat pula sebagai penyimpan air tanah karena kota-kota yang memiliki ruang terbuka hijau lebih dari satu dapat sebagai penyimpan air tanah apalagi banyaknya pembangunan kota-kota besar saat ini tanpa mempertimbangkan faktor lingkungan hidup membuat banyak sekali kota-kota besar harus merasakan krisis air bersih apalagi kebutuhan air bersih di masyarakat kota terutama kota besar sangat tinggi apalagi meningkatnya jumlah penduduk setiap tahunnya dapat membuat krisis air bersih tidak dapat dielakan lagi karena itu kota-kota besar sangat perlu menyediakan ruang terbuka hijau demi menjaga kelangsungan air bersih di kota-kota besar apalagi kadang dengan pesatnya pembangunan membuat air bersih makin sulit dicari karena itu sangat perlu Pemerintah Kota & Pemerintah Daerah untuk menyediakan lahan terbuka hijau demi menjaga ketersedian air minum & sebagai tempat wisata yang murah bagi masyarakat perkotaan apalagi pesatnya pembangunan hotel & apartemen yang begitu pesat dapat membuat krisis air bersih di perkotaan tidak dapat di hindari lagi apalagi lahan terbuka hijau sudah banyak beralih menjadi hotel & apartemen sehingga membuat krisis air bersih tidak dapat di hindari lagi karena itu sangat penting kota-kota besar untuk menyediakan ruang terbuka hijau agar dapat menampung air yang berlimpah di musim hujan agar masyarakat pada saat kemarau tidak khawatir kekurangan air bersih di kota-kota besar.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar