Selasa, 20 Januari 2015

MASIH TINGGINYA PENEBANGAN POHON TANPA ADANYA REBOISASI MEMBUAT BANYAKNYA TERJADI BENCANA ALAM BANJIR & TANAH LONGSOR DI INDONESIA


Masih tingginya angka penebangan pohon di Indonesia membuat kita sangat miris apalagi penebangan pohon ini tanpa adanya proses reboisasi & penghijauan padahal bila tidak ada lagi regenerasi pohon tentu dapat menyebabkan bencana alam banjir & tanah longsor akan tinggi karena banyak sekali pohon-pohon yang biasanya menyerap air hujan menghilang karena tingginya penebangan hutan tanpa adanya reboisasi & penghijuan kembali apalagi banyak hutan - hutan di Indonesia yang sudah beralih fungsi menjadi daerah permukiman penduduk & daerah pertanian ini juga dapat membahayakan ekosistem hutan yang ada karena flora & fauna di hutan - hutan di Indonesia dapat terancam punah apalagi banyaknya eksploitasi hutan yang secara berlebihan membuat flora & fauna penghuni hutan tersebut dapat punah karena kurangnya sumber makanan dari alam karena banyaknya hutan - hutan di Indonesia yang berubah alih fungsi lahan karena itu kita sangat perlu menjaga kelestarian hutan kita agar flora & fauna dapat hidup dengan baik dengan manusia karena manusia harus dapat menjaga keharmonisan alam demi kehidupan sesama alam & manusia itu sendiri apalagi alam banyak sekali membantu manusia dalam kehidupannya karena dengan menjaga kelestarian alam terutama hutan berarti kita telah menjaga makhluk hidup penghuni hutan agar tidak punah seperti moyet,lutung,singa,macan & gajah apabila hutan terus berkurang dapat membuat mereka akan mencari makan di permukiman penduduk karena itu menjaga kelestarian alam terutama hutan sangat penting bagi kehidupan yang akan datang apalagi banyak sekali manfaat yang kita ambil dari adanya hutan seperti adanya oksigen,air mineral,paru - paru dunia & sebagai penjaga keseimbangan alam karena itu jangan tebang pohon- pohon di hutan tanpa adanya reboisasi & penghijuan karena hutan adalah paru - paru dunia & sebagai pelindung bagi para satwa langka baik flora & fauna. apalagi manusia hidup tanpa adanya hutan rasanya akan kurang apalagi banyaknya penebangan hutan tanpa adanya reboisasi & penghijauan membuat hutan makin lama akan makin berkurang yang menyebabkan bencana alam banjir,tanah longsor bisa terjadi kapan saja karena itu menjaga kelestarian hutan sangat perlu demi anak & cucu kita nanti.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar